Penyusunan dan Analisis Butir Soal Menggunakan Aplikasi Anbuso: Penguatan Kompetensi Pedagogik Guru IPS

Authors

Novita Nurul Islami
UIN Kiai Haji Achmad Siddiq Jember
Musyarofah
UIN Kiai Haji Achmad Siddiq Jember

Keywords:

analisis butir soal, aplikasi anbuso, evaluasi pembelajaran, pengabdian kepada masyarakat

Synopsis

Pendidik memiliki tanggung jawab untuk mengevaluasi hasil pembelajaran siswa, yang mencakup penilaian atas pencapaian belajar. Salah satu aspek penting dalam evaluasi ini adalah pengukuran kemajuan yang diinginkan, yang memerlukan alat ukur yang baik, seperti tes atau soal. Proses evaluasi pembelajaran yang disertai dengan analisis butir soal dapat menghasilkan informasi yang akurat jika dilakukan secara cermat dan tepat. Pendekatan ini memungkinkan pengumpulan bukti yang akurat tentang pencapaian siswa dalam pembelajaran, dan informasi yang dihasilkan akan memberikan manfaat yang signifikan bagi siswa. Guru bisa memanfaatkan aplikasi untuk melakukan analisis butir soal secara pribadi, yang diharapkan dapat mempermudah proses penilaian kemajuan siswa. Penting bagi pendidik untuk memahami bagaimana sistem evaluasi butir soal bekerja, salah satunya dapat menggunakan aplikasi AnBuSo. Dalam buku ini membahas terkait penyusunan dan analisis butir soal dengan menggunakan aplikasi Anbuso sebagai penguatan kompetensi pedagogik guru bidang IPS. Materi yang dibahas mulai dari perkembangan kurikulum Pendidikan IPS di Indonesia, profesionalisme guru, evaluasi pembelajaran mata pelajaran IPS, penyusunan kisi-kisi soal, instrument analisis butir soal, penyusunan dan analisis butir soal menggunakan aplikasi Anbuso dan praktik penyusunan dan analisis butir soal menggunakan aplikasi anbuso pada guru IPS sebagai studi kasus.

References

Abdul Rahman, A. A. (2018). Item analysis of multiple choice questions. Pakistan Oral & Dental Journal , 291-293

Akbar, Sa’dun, dkk. (2010). Pengembangan kurikulum dan pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Yogyakarta: Cipta Media.

Alan J. Singer and the Hofstra New Teachers Network. (2009). Social Studies For Secondary Schools Teaching to Learn, Learning to Teach. New York: Routledge.

Al Haj, Zainuddin. (2012). Psikologi Pendidikan. Jember: Pustaka Radja.

Andriani, Ayu. (2018). Praktis. Membuat Buku Kerja Guru : Menyusun Buku Kerja 1,2,3 Dengan Mudah dan Sistematis. Sukabumi : Cv Jejak.

Badriyah, Nurul Lailatul. Thamrin, A.G. dan Nurhidayati, Aryanti. (2018) “Analisis Instrumen Penilaian Hasil Belajar Mata Pelajaran Gambar Teknik Siswa Kelas X Sekolah Menengah Kejuruan Program Keahlian Bagunan.” IJCEE 4, no. 2, 93–102. https://doi.org/10.20961/ijcee.v4i2.27780.

Bagiyono. (2017). Analisis Tingkat Kesukaran dan Daya Pembeda Butir Soal Ujian Pelatihan Radiografi Tingkat 1. Widyanuklida 16 no. 1: 1 – 12.

Bloom, N., & Reenen, J. Van. (2013). 済無No Title No Title No Title. NBER Working Papers, 4(4), 89. http://www.nber.org/papers/w16019

Chellamani, C. &. (2013). Analysisi of Test Items on Difficulty Level and Discrimination Index The Test For Reseach in Education. International Journal of Social Science & Interdisciplinary Research, 189-193

Djamarah, Syaiful Bahri. (2010). Guru & Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif: Suatu Pendekatan Teoritis Psikologis. Edisi Revisi, Jakarta: Rineka Cipta.

Dufty, D.G., (1986). Teaching About Societies, Sidney: Roghby.

E., Mulyasa. (2013). Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Fitriani, Nani. (2021). Analisis Tingkat Kesukaran, Daya Pembeda, Dan Efektivitas Pengecoh Soal Pelatihan Kewaspadaan Kegawatdaruratan Maternal Dan Neonatal. Paedagoria : Jurnal Kajian, Penelitian dan Pengembangan Kependidikan, 12, no. 2, 199-205.

Hasan, Said Hamid. (1996). Pendidikan Ilmu Sosial, Jakarta: Proyek Pendidikan Tenaga Akademik Dirjen Dikti Depdikbud.

Hidayat, Sholeh. (2013). Pengembangan Kurikulum Baru. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.

Hodiyanto, Hodiyanto, and Marhadi Saputro. (2018). Workshop Pembuatan Dan Analisis Butir Soal Menggunakan Iteman Pada Madrasah Aliyah Miftahul Huda Kecamatan Sungai Ambawang. Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat 14, no. 2, 85–90.

Ikhsan, Faizul. (2017). Pengembangan Instrumen Penilaian Quis Untuk Penguasaan Gerbang Logika Dasar Dan Flip-Flop Berbantuan Mobile Learning Di Sekolah Menengah Kejuruan. E-Journal Universitas Negeri Yogyakarta 7, no. 1, 78-86.

Irawati, R., Ekawati, E. Y., & Budiawanti, S. (2020). Analisis Butir Soal Ujian Akhir Semester Gasal Menggunakan Program Anbuso di SMA Negeri 1 Boyolali Tahun Ajaran 2019/2020. Jurnal Materi Dan Pembelajaran Fisika, 10(1), 11. https://doi.org/10.20961/jmpf.v10i1.42084

Jihad, Asep dan Abdul Haris. (2012). Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo.

Kemendikbudristek. (2022). Kajian Akademik Kurikulum untuk Pemulihan Pembelajaran. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Pembelajaran.

Kemendikbudristek. Buku Saku Tanya Jawab Kurikulum Merdeka.

Khaerudin. (2016). Teknik Penskoran Tes Obyektif Model Pilihan Ganda. Jurnal Madaniyah 2 Edisi XI (2016): 185–204.

Kholis, R. Ahmad Nur. (2017). Analisis Tingkat Kesulitan (Difficulty Level) Soal Pada Buku Sejarah Kebudayaan Islam Kelas 8 Kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Ilmiah Intaj 01, no.02 (2017) : 93-113.

Magdalena, Ina dkk. (2021). Analisis Daya Pembeda, Dan Taraf Kesukaran Pada Soal Bilangan Romawi Kelas 4 Sdn Tobat 1 Balaraja. Nusantara : Jurnal Pendidikan dan Ilmu Sosial 3, no.1 (Maret 2021): 151-158.

Maryani, Enok. (2011). Pengembangan Program Pembelajaran IPS untuk Peningkatan Keterampilan Sosial. Bandung: Alfabeta.

Mahmud. (2012). Sosiologi Pendidikan. Bandung: Pustaka Setia

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. (2013). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 66 Tahun 2013 Tentang Standar Penilaian Pendidikan, 5.

Misda, Selpi dan Mukhlis, Muhammad. (2023). Analisis Butir Soal Literasi Membaca Pada Instrumen Asesmen Kompetensi Minimum Siswa Smk.” Literasi: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah 13, no. 2, 470. https://doi.org/10.23969/literasi.v13i2.7589.

Muhson, A. (2017). Panduan Penggunaan AnBuso 2017. Universitas Negeri Yogyakarta.

Nafi, Sella Anggraini. (2017). Analisis Kualitas Butir Soal Pada Tes Formatif Kd 3.1, Kd 3.2, Dan Kd 3.3 Mata Pelajaran Geografi Semester Gasal Kelas X Sma Negeri 1 Manyar. Swara Bhumi 4, no.4 (2017): 9-15

Nisa, Nur Atikah Khairun. (2017). Pengembangan Instrumen Assessment Higher Order Thinking Skill (Hots) Pada Lembar Kerja Peserta Didik Kelas Vii Smp. Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika 1, no.2, 546.

Ngalim, P. (2022). Prinsip-Prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran. Bandung: Remadja Karya.

Nurhayati, A. (2016). Prinsip Dan Tujuan Penilaian Tindakan Kelas, Inspiratif Pendidikan 5, no. 1, 1–15, https://doi.org/10.24252/ip.v5i1.3200.

Nurjanah dan Marlianingsih. (2017). Analisis Butir Soal Pilihan Ganda Dari Aspek Kebahasaan. Jurnal Ilmiah Kependidikan 2, no.1, 69–78.

Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah.

Rahayu, R. (2016). Analisis kualitas soal pra ujian nasional mata pelajaran ekonomi akuntansi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, 85-94.

Ratni. (2023). Analisis TingkatKesukaran,Daya Pembedadan Efektivitas Pengecoh Soal Ulangan Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar.” PROSA Jurnal PenelitianPendidikan Guru Sekolah Dasar 1, no. 1, 117-123. https://doi.org/10.35326/prosa.v8i4.4234.

Riani, Dini dkk. (2020). Analisis Butir Soal Dan Kemampuan Siswa Dalam Menjawab Soal Ujian Nasional Pada Mata Pelajaran Ekonomi.” Oikos: Jurnal Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi 4, no. 1, 72.

Sapriya. (2009). Pendidikan IPS Konsep dan Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Siska, Yulia. (2016). Konsep Dasar IPS untuk SD/MI. Yogyakarta: Garudhawaca

Somantri, Numan. (1996). Menggagas Pembaharuan Pendidikan IPS. Bandung: PPS-FPIPS UPI

Sudijono, Anas. (2006). Pengantar Evaluasi pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Suharman. (2018). Tes Sebagai Alat Ukur Prestasi Akademik.” AtTa’dib:Jurnal Ilmiah Pendidikan Agama Islam 10, no. 1, 93–115.

Susanto, Ahmad. (2014). Pengembangan Pembelajaran IPS. Jakarta: Kencana

Surya, Muhammad, dkk. (2010). Landasan Pendidikan: Menjadi Guru yang baik. Bogor: Ghalia Indonesia.

Syamsudin, (2012). Pengukuran Daya Pembeda, Taraf Kesukaran dan Pola Jawaban. Tes (Analisis Butir Soal), Jurnal Ilmu Tarbyah "AtTajdid" 1, no.2 (2012):188.

Syofyan, Harlinda. (2016). “Penyuluhan Dan Pelatihan Pendidikan Tentang Pembuatan Kisi-Kisi Soal Untuk Guru-Guru Di Yayasan Perguruan Birrul Waalidain Semplak Bogor.” Jurnal Abdimas 3, no. 1, 12-17.

Tim Yustisia. (2009). Panduan lengkap KTSP. Yogyakarta: Pustaka Yustisia

Undang-undang Republik Indonesia No 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen

Wesley, Edgar Bruce. (1950). Teaching social studies in High School. Lexington, D C: Heart and Company.

Widharyanto, B. dan Prijowuntato, S. Widarnato. (2021). Menilai Peserta Didik. Yogyakarta : Sanata Dharma University Press.

Wuryani, Sri Esti. (2002). Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Grasindo.

Zikriah, Indah Mayang Purnama, and Heriyati. (2019). Pengembangan Dan Analisis Butir Soal Menggunakan Aplikasi AnBuSo. Original Research 5, no. 58, 503–510.

Downloads

Forthcoming

28 December 2023

Categories

Details about this monograph

Physical Dimensions